Latest Post
Loading...

Sabtu, 14 Maret 2015

Nonton Youtube Tanpa Buffering Dan Anotasi

Nonton Youtube Tanpa Buffering Dan Anotasi
Youtube adalah salah satu penyedia video hiburan terbesar didunia dan menduduki peringkat ke 3 sebagai Top 500 Global Sites versi Alexa. Kita bisa melihat video Review, Preview, maupun Live Streaming.Bagi pengguna Youtube, kekesalan akan memuncak apabila terjadinya Buffering dan Anotasi yang mengganggu aktivitas menonton Youtube. Lalu bagaimana cara menonton video di Youtube tanpa Anotasi dan Buffering ? Caranya simple..

1. Buka situs Youtube
2. Log In ke Youtube. Note : Harus punya akun Gmail
3. Lalu klik Profile - dan klik gambar bergerigi (Youtube Settings)

Nonton Youtube Tanpa Buffering Dan Anotasi

4. Pada Account Settings, pilih Playback

Nonton Youtube Tanpa Buffering Dan Anotasi
5. Ikuti Langkah berikut :
  • Pada video playback quality, pilih I have a slow connection. Never play higher-quality video 
  • Pada Annotations and interactivity, lalu uncheklist Show annotations, channel promotions and interactive cards on videos 
  • Klik Save
Nonton Youtube Tanpa Buffering Dan Anotasi

About the Author

Abdullah

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

Posting Komentar

 
Abdul Computer © 2015 - Designed by Templateism.com